Kampanye Alam "#HutanMerdeka: Berjuang untuk Hutan di Pekalongan Bersama Great Indonesia" | LindungiHutan
Gambar Kampanye
Kampanye Selesai

#HutanMerdeka: Berjuang untuk Hutan di Pekalongan Bersama Great Indonesia

GREAT Indonesia

GREAT Indonesia

63 pohon terkumpul dari 1,000 pohon

5 Donatur

Batas Donasi: 07 August 2019
Kampanye Selesai
Penanaman: 08 August 2019
Selesai Ditanam
Unduh LPJ
Cerita
Pantau
Update
Kampanye dibuat 17 May 2019
Mari bergabung dan gelorakan semangat perjuangan untuk mengembalikan ekosistem kita!
Halo sahabat, perkenalkan kamiMochamad Baihaqi (Ogieg)danShinozaki Yu, relawan dariGreat Indonesia(Gerakan Kerelawanan Internasional). Kami relawan untukProject Mangrove For Java, yaitu proyek khusus aksi bersama di bidang lingkungan dengan cara menanam sebanyak mungkin pohon mangrove yang berlokasi di sekitar pantai di Pekalongan dan di Pusat Informasi Mangrove Pekalongan.

Bulan Desember tahun lalu kami telah melaksanakan kegiatan pembuatan media tanam dan melakukan penanaman bibit pohon mangrove. Selanjutnya, dalam rangka peringatan Hari Bumi pada tanggal 21 April 2019 kami bekerja sama denganLindungiHutandalam Gerakan RawatBumiuntuk melaksanakan penanaman mangrove di Desa kandang Panjang, Pekalongan.



Foto: aksi penanaman RawatBumi

Kami sadar penanaman bibit pohon mangrove saja tidak cukup, karenanya kami juga melakukan agenda perawatan bibit pohon mangrove yang sudah ditanam. Hal ini sangat penting karena kita dapat memantau bibit pohon yang kita tanam perkembangannya. Proyek HutanMerdeka yang canangkan memiliki tujuan yang serupa sehingga kami sangat tertarik bergabung dan berkolaborasi kembali denganLindungiHutan.com.

HutanMerdeka adalah Kampanye Alam yang diinisiasi oleh LindungiHutan.com dilebih dari 30 Kota dan Kabupaten seluruh Indonesia. Kegiatan penanaman dan penyulaman pohon yang kami targetkan diikuti oleh lebih dari 1000 orang #PembelaHutan dan 10.000 pohon tertanam. Mulai dengan Cari Daerah Penanaman yang akan didukung, kemudian mulai Berdonasi atau Bergabung Aksi bersama mereka.

Mewujudkan hal besar membutuhkan partisipasi banyak pihak.Mari bergabung dan gelorakan semangat perjuangan untuk mengembalikan ekosistem kita. Sudah banyak yang kehilangan mata pencaharian, kehilangan rumah, gedung sekolah dan banyak hal lainnya karena terdampak kerusakan lingkungan. Dan semoga generasi muda ikut peduli dan bergabung dalam aksi penenaman ini. Dan saya berharap banyak dari kawan-kawan yang ikutmembantu dengan berdonasi.

Adapun untuk menyukseskan acara tersebut kami berharap masyarakat umum untuk bisa berkontribusi dengan cara berdonasi. Besaran donasi yang diperlukan untuk melakukan penyulaman dan perawatan pohon adalah Rp 6.000/pohon.

Dengan Rincian :
  1. Biaya Penyulaman
  2. Biaya perawatan selama 1 Tahun (Update perkembangan pohon dapat dilihat di website ini)
  3. Update dilakukan selama 3 Bulan sekali
  4. Pengembangan Website Lindungi Hutan

Bagaimana Cara Berdonasi ??
  1. Klik Tombol “Donasi Sekarang”
  2. Input Jumlah Pohon yang akan di donasikan
  3. Pilih Transaksi Pembayaran
  4. Konfirmasi
  5. Nama Anda Akan muncul di Halaman Donatur
  6. Selesai
Anda Juga dapat melakukan Gabung Aksi penanaman dengan melakukan pendaftaran di Tombol “Gabung Aksi”, dengan biaya ditanggung peserta. Kegiatan Gabung Aksi akan diinformasikan melalui sosial media Lindungi Hutan Regional. Saatnya kita dukung perjuangan mereka, jadilah salah satu penyebar kabar baik dan penyal semangat kemerdekaan.

“Karena, penjarahan di dalam Hutan harus dihapuskan.” Agar HutanMerdeka, kini dan nanti.

Kampanye alam"#HutanMerdeka: Berjuang untuk Hutan di Pekalongan Bersama Great Indonesia" telah dilaksanakan diMangrove Edu Parkpada tanggal18 Agustus 2019dibantu olehGreat Indonesiadan juga peserta gabung aksi yang berjumlah4 orang.



Dokumentasi lengkap penanaman pada kampanye ini dapat diakses di link berikut HutanMerdeka Pekalongan
Data dan Emisi/Serapan Carbon dapat berubah sesuai data update dan usia pohon
03 Feb 2022
Campaign telah dilaksanakan 03-02-2022
63
Pohon Hidup
0
Pohon Mati
1cm
Diameter Pohon
50cm
Tinggi Pohon
0%
Perkembangan
24 Mar 2021
Campaign telah dilaksanakan 24-03-2021
63
Pohon Hidup
0
Pohon Mati
1cm
Diameter Pohon
50cm
Tinggi Pohon
0%
Perkembangan
03 Jun 2020
Kampanye alam "#HutanMerdeka: Berjuang untuk Hutan di Pekalongan Bersama Great Indonesia" telah dilaksanakan di Mangrove Edu Park pada tanggal 18 Agustus 2019 dibantu oleh Great Indonesia dan juga peserta gabung aksi yang berjumlah 4 orang. Dokumentasi lengkap penanaman pada kampanye ini dapat diakses di link berikut https://drive.google.com/open?id=1B9jVjsidGnkwKQ0rKbwyxj5qJYedIP3_
63
Pohon Hidup
0
Pohon Mati
1cm
Diameter Pohon
50cm
Tinggi Pohon
0%
Perkembangan
Gambar Monitoring
03 Jun 2020
Campaign telah dilaksanakan 03-06-2020
63
Pohon Hidup
0
Pohon Mati
1cm
Diameter Pohon
50cm
Tinggi Pohon
0%
Perkembangan
17 Mar 2020
Campaign telah dilaksanakan 17-03-2020
63
Pohon Hidup
0
Pohon Mati
1cm
Diameter Pohon
50cm
Tinggi Pohon
0%
Perkembangan
14 Aug 2019
Campaign telah dilaksanakan 14-08-2019
63
Pohon Hidup
0
Pohon Mati
1cm
Diameter Pohon
50cm
Tinggi Pohon
0%
Perkembangan
09 Aug 2019
Tinggi : 30 – 50 cm Diameter : 1 cm Jumlah Daun : - Kondisi bibit : Bagus
63
Pohon Hidup
0
Pohon Mati
1cm
Diameter Pohon
50cm
Tinggi Pohon
0%
Perkembangan
17 May 2019
Update Kampanye Dimulai Nanti Pada Tanggal Pelaksanaan 18-08-2019
1
Pohon Hidup
0
Pohon Mati
0.1cm
Diameter Pohon
0.1cm
Tinggi Pohon
100%
Perkembangan
Gambar Monitoring
4 tahun yang lalu
Avatar
Anonymous
4 Pohon
Biar ngga rob saat ombak besar.
4 tahun yang lalu
Avatar
Muhamad Iqbal
5 Pohon
4 tahun yang lalu
Avatar
Anonymous
4 Pohon
Semoga bisa membantu
4 tahun yang lalu
Avatar
Anonymous
40 Pohon
4 tahun yang lalu
Avatar
Anonymous
10 Pohon
4 tahun yang lalu
Avatar
Anonymous
40 Pohon
40
4 tahun yang lalu
Avatar
Anonymous
10 Pohon
10
4 tahun yang lalu
Avatar
Muhamad Iqbal
5 Pohon
5

Hitung Emisi Karbon dengan Mudah dan Gratis

Melalui Imbangi, setiap pengguna dapat menghitung jejak karbon yang dihasilkan dan menyerapnya dengan langkah penghijauan bersama LindungiHutan

Hitung Jejak Karbon