Kampanye Alam "Tony Blair Institute x Indonesia Sustainability Forum 2023 Campaign" | LindungiHutan
Gambar Kampanye
Kampanye Selesai

Tony Blair Institute x Indonesia Sustainability Forum 2023 Campaign

Azya Magvyra

Azya Magvyra

150 pohon terkumpul dari 200 pohon

1 Donatur

Batas Donasi: 30 November 2023
Kampanye Selesai
Penanaman: 24 February 2024
Selesai Ditanam
Unduh LPJ

Belum ada kampanye terkait

Cerita
Pantau
Update
Kampanye dibuat 06 September 2023
The Tony Blair Institute for Global Change is dedicated to making a positive impact on the world. Our Mangrove Conservation Campaign is a beacon of hope for these crucial coastal ecosystems. By supporting the Tony Blair Institute's campaign, you are contributing to the preservation of these vital habitats and helping combat climate change, protect coastal communities, and conserve biodiversity. Join our mission today and be a part of the global effort to ensure the long-term survival of mangroves, our natural guardians of the coastlines. Together, we can make a significant difference for the environment and future generations.
Contributing to the Tony Blair Institute's mangrove conservation campaign is imperative because it aligns our collective efforts with a respected global organization committed to making a positive impact. By supporting our campaign, you actively participate in the preservation of vital coastal ecosystems that offer protection against climate change-induced sea-level rise and extreme weather events, sustain biodiversity and fisheries, and mitigate carbon emissions. Your involvement in this campaign is not just an investment in the future of mangroves; it's a concrete step toward safeguarding our planet's health and the well-being of the communities that depend on these invaluable ecosystems.

Besaran Donasi yang diperlukan untuk melakukan penanaman dan perawatan pohon adalah
Rp 25,000/pohon.

Jabungan adalah sebuah kelurahan yang berada di Kecamatan Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah. Walau letaknya berada di pinggiran kota Semarang, Jabungan masih memiliki kawasan hutan lindung dan semak belukar yang belum tertimpa beton-beton bangunan. Namun, banjir dan tanah longsor menjadi permasalahan yang dihadapi masyarakat Jabungan. Hal ini disebabkan oleh mulai banyaknya praktik penebangan pohon oleh masyarakat untuk memanfaatkan kayunya.

Maka dari itu, LindungiHutan membantu masyarakat melakukan penanaman pohon alpukat sejak tahun 2022. Penanaman pohon alpukat bermanfaat dalam menahan tanah agar tidak mudah turun dan bergerak. Masyarakat bisa menjadikan buah alpulat untuk konsumsi sehari-hari.

Program Utama
Penanaman pohon alpukat untuk mencegah longsor.

Potensi Pengembangan Program
  • Pemanfaatan buah hasil hutan

Mengapa Harus Mendukung Program Ini?
Partisipasiprogramdi lokasi ini turut mendukungPembangunan Keberlanjutan (SDG's)
dengan
  • Mencegah degradasi(SDG's 15)
  • Mengurangi dampak banjir dan longsor di pemukiman warga(SDG's 15)
  • Meningkatkan area tutupan hijau(SDG's 15)
  • Membantu pengurangan emisi karbon(SDG's 13)
  • Meningkatkan perekonomian petani dan warga sekitar(SDG's 1)
  • Menyediakan jam kerja bagi warga sekitar(SDG's 8)


Bagaimana Cara Berdonasi ??
1. Klik Tombol “DONASI SEKARANG”
2. Input nominal yang akan di donasikanπ
3. Pilih metode pembayaran transfer Bank (transfer bank BNI, Mandiri, BCA, BRI, BNI), Go-
Pay dan Doku Wallet
4. Konfirmasi melalui WhatsApp, Website atau E-mail
5. Selesai

Anda Juga dapat melakukan Gabung Aksi penanaman dengan melakukan pendaftaran di
Tombol “Gabung Aksi”, biaya ditanggung peserta.
Salam Lestari !!
Data dan Emisi/Serapan Carbon dapat berubah sesuai data update dan usia pohon
09 Dec 2023
230136
1,849
Pohon Hidup
0
Pohon Mati
0.5cm
Diameter Pohon
60cm
Tinggi Pohon
100%
Perkembangan
Gambar Monitoring
5 bulan yang lalu
Avatar
Azya Magvyra
150 Pohon
5 bulan yang lalu
Avatar
Azya Magvyra
150 Pohon
150

Hitung Emisi Karbon dengan Mudah dan Gratis

Melalui Imbangi, setiap pengguna dapat menghitung jejak karbon yang dihasilkan dan menyerapnya dengan langkah penghijauan bersama LindungiHutan

Hitung Jejak Karbon