Kampanye Alam "Trees for Tomorrow" | LindungiHutan
Gambar Kampanye

Trees for Tomorrow

CIMSA Indonesia

CIMSA Indonesia

95 pohon terkumpul dari 150 pohon

19 Donatur

Batas Donasi: 28 October 2024
12 Hari lagi
Penanaman: 31 December 2024
76 Hari lagi
Donasi
Cerita
Pantau
Update
Kampanye dibuat 05 October 2024
Desa bedono kini terancam oleh perubahan iklim, bantu kami dengan berdonasi dalam aksi penanaman pohon untuk tetap menjaga kelestarian lingkungannya
Center for Indonesian Medical Students's Activities adalah organisasi non-profit, non-pemerintah dan netral untuk memfasilitasi mahasiswa kedokteran Indonesia yang memberikan dampak besar untuk kesehatan nasional melalui data.
Standing Committe on Human Rights and Peace merupakan salah satu standing Committee CIMSA yang bergerak di bidang hak asasi manusia dan perdamaian.
Pulau Bedono, sebuah pulau kecil di Jawa Tengah kini menghadapi ancaman serius. Kenaikan permukaan laut dan erosi pantai mengancam rumah dan mata pencaharian penduduknya. Akan tetapi, masih ada harapan, dan teman-teman bisa menjadi bagian dari solusinya!
Dengan menanam pohon mangrove, kita dapat meningkatkan ketahanan iklim Pulau Bedono. Pohon-pohon ini berfungsi sebagai penghalang alami, melindungi pulau dari banjir, mengurangi erosi, dan membantu lingkungan pulih.
Dengan dukungan teman-teman, kita dapat menanam mangrove yang akan memastikan masa depan pulau ini dan melindungi warganya dari tantangan perubahan iklim. Bersama SCORP CIMSA, mari berkontribusi untuk perubahan lingkungan yang lebih baik!
Program UtamaPenanaman pohon mangrove untuk mencegah perluasan abrasi dan banjir rob.
Potensi Pengembangan Program
  • Rumah pembibitan
  • Pengolahan hasil mangrove
  • Ekowisata mangrove

Mengapa Harus Mendukung Program Ini?Partisipasiprogramdi lokasi ini turut mendukungPembangunan Keberlanjutan (SDG's)dengan
  • Mencegah degradasi lahan akibat abrasi(SDG's 15)
  • Mengurangi dampak banjir di pemukiman warga(SDG's 15)
  • Meningkatkan area tutupan hijau(SDG's 15)
  • Membantu pengurangan emisi karbon(SDG's 13)
  • Meningkatkan perekonomian petani dan warga sekitar(SDG's 1)
  • Menyediakan jam kerja bagi warga sekitar(SDG's 8)


Bagaimana Cara Berdonasi ??1. Klik Tombol “DONASI SEKARANG”2. Input nominal yang akan di donasikanπ3. Pilih metode pembayaran transfer Bank (transfer bank BNI, Mandiri, BCA, BRI, BNI), Go-Pay dan Doku Wallet4. Konfirmasi melalui WhatsApp, Website atau E-mail5. Selesai
Anda Juga dapat melakukan Gabung Aksi penanaman dengan melakukan pendaftaran diTombol “Gabung Aksi”, biaya ditanggung peserta.Salam Lestari !!
Data pantau belum tersedia saat ini

Buka kembali setelah pelaksanaan penanaman

Data monitoring belum tersedia saat ini

Buka kembali setelah pelaksanaan penanaman

2 hari yang lalu
Avatar
Anonymous
6 Pohon
2 hari yang lalu
Avatar
Anonymous
2 Pohon
3 hari yang lalu
Avatar
Anonymous
1 Pohon
Lekas pulih, bedono!
4 hari yang lalu
Avatar
Anonymous
1 Pohon
semoga tumbuh dengan baik
6 hari yang lalu
Avatar
M Alwan Edrua
1 Pohon
Semigaaa makin hijau
1 minggu yang lalu
Avatar
Anonymous
50 Pohon
50
1 minggu yang lalu
Avatar
Anonymous
15 Pohon
15
2 hari yang lalu
Avatar
Anonymous
6 Pohon
6

Hitung Emisi Karbon dengan Mudah dan Gratis

Melalui Imbangi, setiap pengguna dapat menghitung jejak karbon yang dihasilkan dan menyerapnya dengan langkah penghijauan bersama LindungiHutan

Hitung Jejak Karbon
Powered by ProofFactor - Social Proof Notifications