Detail Lokasi Penghijauan “Gunung Salak Endah, Bogor” | LindungiHutan

Gunung Salak Endah, Bogor

KABUPATEN BOGOR

Nama Petani

Munda Bay Nurhidayah

Harga Pohon

Rp. 15,000

Minimal Pohon

500

Afiliasi

-

Tipe Hutan

-

Tipe Ekosistem

-

71% Luasan lahan tertanam dari 0.38 ha

Total Kampanye

14

Orang Terlibat

532

Pohon Tertanam

3,835

Karbon Terserap

-1261.27 Kg

Gunung Salak Endah terletak di Kecamatan Pamijahan, Bogor yang masih alami, sejuk, dan udaranya segar sehingga dimanfaatkan sebagai tujuan wisata. Kawasan wisata Gunung Salak Endah terdiri dari Curug Cigamea, Curug Ngumpet, Air Panas Lokapurna, Curug Seribu dan Kawah Ratu yang dikelola oleh Taman Nasional Gunung Halimun Salak (TNGHS). Kesejukan dan hijaunya pegunungan Salak semakin hari semakin terkikis seiring menjamurnya pembukaan lahan untuk bangunan permanen maupun untuk tujuan wisata lainnya. Oleh karena itu, LindungiHutan melalui kampanye alam akan melakukan penanaman pohon trembesi yang dapat digunakan untuk reboisasi hutan, memperbaiki kualitas udara, menyerap persediaan air tanah, dan pelindung dari terik matahari dan hujan karena tajuknya yang lebar. Menurut penelitian, pohon trembesi mampu menyerap karbon dioksida sebesar 28.442 kg per pohon setiap tahunnya.

Insight Lokasi

Peta Cerita

Update Tentang Lokasi

Terakhir update 13 May 2022

Campaign telah dilaksanakan 13-05-2022

Pohon hidup : 410Pohon mati : 0Rata-rata tinggi pohon : 100 cmDiameter pohon : 1 cmPerkembangan Pohon : 100%

Pohon hidup : 410

Pohon mati : 0

Rata-rata tinggi pohon : 100 cm

Diameter pohon : 1 cm

Perkembangan Pohon : 100%

Tanggal Penanaman: 09 Jan 2022

Merupakan update monitoring pada kampanye:

  1. Gunung Salak Hijau
Campaign telah dilaksanakan 13-05-2022

Dokumentasi Lokasi

Belum ada foto dokumentasi

Lokasi Terkait

Belum ada lokasi terkait
Powered by ProofFactor - Social Proof Notifications