Kampanye Alam "BI UNTUK BUMI - Sedekah Pohon: Lumajang" | LindungiHutan
Jumbotron

BI UNTUK BUMI - Sedekah Pohon: Lumajang

Dibuat

Gunung Sawur , KABUPATEN LUMAJANG

Emisi Berkurang
0 Kg CO2eq
Donasi Pohon
762.2

32 Donatur

Jenis Pohon Tanam : Alpukat

96.99 pohon terkumpul dari 1,000 pohon

Batas Donasi: 11 Jul 2023

Penanaman: Minggu, 31 Desember 2023

Kampanye Alam Selesai

Kampanye Terkait

Lihat berita lainnya

Bank Indonesia x LindungiHutan Gunung Sawur, Kabupaten Lumajang
Bank Indonesia Untuk Bumi Indonesia

Bank Indonesia merupakan bank sentral Republik Indonesia yang biasa kita kenal BI.

Bank Indonesia adalah bank sentral yang ada di Indonesia, dimana memiliki tanggung jawab untuk menjaga stabilitas nilai mata uang atau kurs mata uang Indonesia yaitu Rupiah. Menjaga kestabilan yang dimaksud yaitu terdapat dua aspek, antara lain menjaga kestabilan nilai mata uang terhdapa barang maupun jasa dan juga menjaga kestabilan mata uang negara lain.

Selain bertanggung jawab menjaga kestabilan nilai mata uang, Bank Indonesia juga memutuskan untuk menjaga kestabilan lingkungan dan bumi dengan bekerjasama bersama LindingiHutan. Bank Indonesia telah melakukan beberapa kampanye alam di beberapa wilayah di Indonesia. Dalam rangka ulang tahun ke 70, Bank Indonesia menginisiasi kampanye lingkungan dengan mengumpulkan donasi pohon dari setiap department internal Bank Indonesia, dengan melakukan sedekah pohon di Gunung Sawur, Kabupaten Lumajang.

Gunung Sawur berada di Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur. Daerah Gunung Sawur terkenal dengan daerah wisata pegunungan dengan hutan yang masih asri dan berada dalam satu kawasan pegunungan Bromo-Semeru. Namun, seringkali wilayah ini diterpa bencana tanah longsor saat hujan deras mengguyur. Bahkan di tahun 2020 jalur Lumajang-Malang tidak dapat berfungsi karena tertutup material tanah longsor.

Bank Indonesia bersama LindungiHutan dan masyarakat Gunung Sawur melakukan kegiatan penanaman pohon alpukat. Penanaman ini dilakukan agar mengingatkan masyarakat untuk selalu menjaga lingkungan. Jika dikembangkan, daerah Gunung Sawur bisa dijadikan kawasan wisata panorama pegunungan dan pemandangan ufuk kota Lumajang. Buah alpukat dari hasil pohon yang ditanam juga bisa dikonsumsi oleh masyarakat.

Biodiversitas
  • Keraekor panjang
  • Musang
  • Durian
  • Alpukat
  • Mahoni
  • Asam jawa
  • Sonokeling
  • Bambu
  • Kenitu
Program Utama
Penanaman pohon alpukat untuk mencegah longsor.

Potensi Pengembangan Program
  • Agrowisata dan perkebunan buah
  • Wisata panorama pegunungan

Mengapa Harus Mendukung Program Ini?
Partisipasiprogramdi lokasi ini turut mendukungPembangunan Keberlanjutan (SDG's)
dengan
  • Mencegah degradasi lahan(SDG's 15)
  • Mengurangi dampak banjir dan longsor di pemukiman warga(SDG's 15)
  • Meningkatkan area tutupan hijau(SDG's 15)
  • Membantu pengurangan emisi karbon(SDG's 13)
  • Meningkatkan perekonomian petani dan warga sekitar(SDG's 1)
  • Menyediakan jam kerja bagi warga sekitar(SDG's 8)
Data monitoring belum tersedia saat ini

Buka kembali setelah pelaksanaan penanaman

Data pantau belum tersedia saat ini

Buka kembali setelah pelaksanaan penanaman

Faried Caesar Nugroho

Faried Caesar Nugroho

3 Pohon

DKMP
Bakti A

Bakti A

3 Pohon

DAI
Reny Julianie

Reny Julianie

7 Pohon

DSSK
Sigit Setiawan

Sigit Setiawan

1 Pohon

DKSP
Muhammad Ikhwan

Muhammad Ikhwan

2 Pohon

Pematang Siantar
r

Reny Julianie

7 Pohon

d

Dini

7 Pohon

a

Andriani DSDM

5 Pohon

Hitung Emisi Karbon dengan Mudah dan Gratis

Melalui Imbangi, setiap pengguna dapat menghitung jejak karbon yang dihasilkan dan menyerapnya dengan langkah penghijauan bersama LindungiHutan.