Apa saja dampak positif dari donasi pohon yang saya lakukan di LindungiHutan? | FAQ LindungiHutan

Apa saja dampak positif dari donasi pohon yang saya lakukan di LindungiHutan?

Menanam pohon bersama LindungiHutan berarti Anda memberikan banyak dampak baik bagi lingkungan, ekonomi dan sosial masyarakat. beberapa di antaranya adalah:

  1. Berkontribusi langsung dalam melestarikan lingkungan dengan mengembalikan lahan terdegradasi dan memperluas area hijau
  2. Berkontribusi untuk menyelamatkan bumi dari pemanasan global, karena pohon merupakan penyerap karbon alami yang andal. Terlebih hutan mangrove yang mampu menyerap CO2 lima kali lebih banyak dibanding dengan hutan daratan
  3. Membantu memberdayakan 40+ penggerak atau petani bibit yang menjadi mitra penggerak LindungiHutan
  4. Ikut terlibat dalam mengembalikan ekosistem pantai yang telah rusak karena abrasi
  5. Berpartisipasi dalam aksi penyelamatan untuk mencegah masyarakat pesisir dari ancaman kehilangan mata pencaharian dan kehilangan rumah karena banjir rob dan abrasi
Pelajari juga:
Punya pertanyaan lain? Silakan Kontak Kami
Powered by ProofFactor - Social Proof Notifications