Wilayah2 years ago
Pantai Tiwoho, Kabupaten Minahasa Utara: Praktik Kearifan Lokal dalam Menjaga Kelestarian Mangrove
Tiwoho merupakan desa yang terletak di Kecamatan Wori, Kabupaten Minahasa Utara, Provinsi Sulawesi Utara. Letaknya berbatasan dengan Kota Manado dan termasuk dalam kawasan konservasi Taman Nasional...